Harga Kedelai Impor Masih Tinggi, Pengrajin Tahu Tempe di Jabodetabek Siap Mogok Produksi selama 3 Hari

- 21 Februari 2022, 18:40 WIB
Foto Ilustrasi ; aktivitas pengrajin tempe /
Foto Ilustrasi ; aktivitas pengrajin tempe / /Panda/Facebook @pandasimpati

"Harga kacangnya melambung tinggi, harga jualnya juga tinggi, jadi susah. Orang-orang pada kaget beli tempe Rp5 ribu sekarang Rp8 ribu terus Rp10 ribu, terpaksa berhenti dulu lah," kata dia.

Abdullah berharap, agar harga kacang kedelai bisa kembali stabil, sehingga mogok produksi tidak akan berlangsung lebih lama, dan konsumen mendapatkan harga tahu tempe yang wajar.***

Halaman:

Editor: Dwi Soewanto

Sumber: ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah