Selain Nikmat, Ternyata Pempek Khas Palembang Punya Filosofi Tentang Kehidupan, Apa itu?

- 3 Februari 2022, 18:38 WIB
Pempek khas Palembang memiliki cita rasa yang nikmat, ketika masuk ke dalam mulut. Namun, rupanya memiliki filosofi lho, simak yuk!
Pempek khas Palembang memiliki cita rasa yang nikmat, ketika masuk ke dalam mulut. Namun, rupanya memiliki filosofi lho, simak yuk! /Foto : Tangkapan layar / Instagram / @reseppempek/

Hidup akan lebih mudah jika kita menguasai dua hal tersebut.

Cita rasa pempek lambang keseimbangan hidup

Rasa pempek merupakan perpaduan yang seimbang dengan rasa gurih dari ikan serta manis asam dari kuah cuko.

Perpaduan rasa tersebut membuat menu pempek dapat disajikan diberbagai kesempatan, karena rasanya cocok.

Baca Juga: Banjir Parah di Dieng, Sebuah Motor Hanyut Kendaraan Roda 4 Berjalan Pelan, Warga Ingatkan untuk Hati-hati

Seperti halnya manusia, harus menjalani hidup secara seimbang, hal itu tentu akan memberikan banyak manfaat. Terhindar dari stres, semakin produktif dan berdamai dengan diri sendiri.

Perlu menyikapi dengan bijak, serta optimis, sehingga hidup akan terasa indah jika kita bersabar dan berusaha.

Kuah cuko mengajarkan lebih realistis

Sebagai manusia tentu akan mengalami perabahan hidup, terkadang senang, namun sesudah itu digantikan dengan perasaan sedih.

Layaknya perpaduan rasa pada kuab pempek yang manis dan asam, ini mengingatkan kita untuk menjalani kehidupan secara realistis.

Halaman:

Editor: Indah Panca Kusumawati

Sumber: ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah