Diabawah 4 Persen Dan Angsuran di Bawah 500 Ribu, BRI KUR Bunga Berapa Untuk Pinjaman BRI 15 Juta - 25 Juta?

- 11 Juni 2024, 19:00 WIB
Pinjaman KUR BRI angsuran dibawah 500 ribuan
Pinjaman KUR BRI angsuran dibawah 500 ribuan /

Lintas Wonogiri - Informasi berikut ini mengenai BRI KUR Bunga Berapa Untuk Pinjaman BRI 15 - 25 juta?

Pinjaman KUR adalah kredit/pembiayaan modal kerja dan/atau investasi kepada nasabah individu/perseorangan.

Selain itu juga tersedia untuk badan usaha dan/atau kelompok usaha yang produktif dan layak namun belum memiliki agunan tambahan atau agunan tambahan belum cukup.

Beberapa persyaratan untuk melakukan pengajuan KUR BRI yaitu sebagai berikut.

- Peminjam adalah Usaha Mikro, Kecil, Menengah (UMKM) atau Koperasi yang bergerak di sektor produktif.

- Usia peminjam minimal 21 tahun atau sudah menikah.

- Memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).

- Memiliki legalitas usaha.

KUR BRI juga menyediakan beberapa jenis pinjaman KUR, yaitu KUR Mikro : Rp 25 juta s.d Rp 100 juta, Kecil : Rp 100 juta s.d Rp 500 juta dan KUR Menengah : Rp 500 juta s.d Rp 10 miliar.

Suku Bunga KUR Bank BRI 2024

Baca Juga: Pembiayaan Hingga Lima Tahun, Pinjam Uang di Bank BRI 100 Juta Dapat Cicilan Berapa

Pada dasarnya, tingkat Suku Bunga 6% per tahun namun untuk sektor tertentu dapat lebih rendah.

Salah satunya untuk pinjaman sebesar Rp15 juta - Rp25 Juta hanha dikenakan biaya bunga 0,4% saja.

Tabel KUR BRI Rp15 juta - Rp25 Juta

Baca Juga: Pinjaman KUR Mandiri 50 Juta Kebawah Benarkah Tanpa Jaminan? Benar, Pahami Cara Pengajuanya Secara Rinci


Tabel KUR Rp15.000.000 :

- 12 kali cicilan Rp 1.325.012 setiap bulan
- 18 kali cicilan Rp 908.335 setiap bulan
- 24 kali cicilan Rp 700.0021 setiap bulan
- 36 kali cicilan Rp 491.679 setiap bulan
- 48 kali cicilan Rp 387.506 setiap bulan
- 60 kali cicilan Rp 325.017 setiap bulan


Tabel KUR Rp20.000.000 :

- Angsuran 12 kali: Rp 1.906.667 setiap bulan
- Angsuran 18 kali: Rp 1.351.115 setiap bulan
- Angsuran 24 kali: Rp 1.073.336 setiap bulan
- Angsuran 36 kali: Rp 795.559 setiap bulan
- Angsuran 48 kali: Rp 656.667 setiap bulan
- Angsuran 60 kali: Rp 573.333 setiap bulan

Tabel KUR Rp25.000.000 :

- Angsuran 12 kali: Rp2.151.661 setiap bulan
- Angsuran 24 kali: Rp1.108.015 setiap bulan
- Angsuran 36 kali: Rp760.548 setiap bulan
- Angsuran 48 kali: Rp587.126 setiap bulan
- Angsuran 60 kali: Rp483.320 setiap bulan


(fzmfkh)

 

Editor: Fauza Mustika Faqih

Sumber: BRI


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah