Pinjaman Mandiri 100 juta Angsuran Berapa? Tabel dan Syarat KUR Mandiri 2024 Tanpa Jaminan

- 27 Mei 2024, 17:00 WIB
Pinjaman Mandiri 100 juta Angsuran Berapa? Tabel dan Syarat KUR Mandiri 2024 Tanpa Jaminan
Pinjaman Mandiri 100 juta Angsuran Berapa? Tabel dan Syarat KUR Mandiri 2024 Tanpa Jaminan /

Lintas Wonogiri - Simak informasi syarat KUR Mandiri 2024 tanpa jaminan yang bisa Anda dapatkan hingga maksimal 100 juta.

Tabel angsuran KUR Mandiri 2024 telah disusun bagi para calon peminjam yang berniat mengajukan pinjaman sebesar Rp100 Juta untuk keperluan modal usaha dan pengembangan.

Pinjaman KUR Mandiri 2024 ini memberikan banyak keuntungan bagi pelaku UMKM, dengan cicilan mulai dari Rp1 Jutaan dan tenornya hingga 60 bulan atau 5 tahun.

Baca Juga: Ternyata Syarat KUR BRI Tanpa Jaminan, Simak Syarat Apa Saja Untuk Pinjaman KUR BRI Rp20 Juta Tanpa Agunan

Dengan suku bunga rendah, pinjaman ini tidak akan memberatkan pelaku UMKM dalam proses pembayarannya.

Bank Mandiri juga memiliki jumlah kantor cabang yang luas, sehingga memudahkan calon debitur untuk mengakses layanan pinjaman di berbagai wilayah.

Pinjaman KUR Mandiri 200 juta termasuk dalam KUR Kecil, yang dapat dipinjam mulai dari 25 juta hingga 500 juta dengan bunga 6 persen per tahun untuk penerima pertama.

Baca Juga: Pinjaman KUR BNI maksimal Berapa? 500 Juta, Simak Tabel KUR BNI 2024 Plafon 500 Juta

Menurut informasi dari situs bankmandiri.co.id, KUR Mandiri 2024 Tanpa Jaminan dapat diperoleh hingga maksimal Rp100 juta.

Halaman:

Editor: Khoirul Dwi Santosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah