Pengajuan Rp25 JUta - Rp30 Juta Masuk Kategori KUR Apa? Simak Penjelasan Dan Simulasi Cicilanya

- 22 Mei 2024, 18:00 WIB
Tabel pinjaman KUR Mikro Rp25 Juta bank mandiri
Tabel pinjaman KUR Mikro Rp25 Juta bank mandiri /

Adapun persyaratan tambahan yang lainya yaitu seperti KTP, KK, Surat nikah atau akta cerai, Surat izin usaha dan juga pas poto sebanyak 6 lembar.

Adapun untuk memahami simulasi cicilan pengambalian pinjaman Rp25.000.000 melalui KUR bank mandiri dapat anda simak berikut ini.

- Cicilan selama 12 bulan Rp2.153.333
- Cicilan selama 18 bulan Rp1.458.889
- Cicilan selama 24 bulan Rp1.111.667
- Cicilan selama 30 bulan Rp903.333
- Cicilan selama 36 bulan Rp764.444

(fzmfkh)

Halaman:

Editor: Fauza Mustika Faqih

Sumber: Bank Mandiri


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah