Berenang di Umbul Siblarak Klaten, Suasana Asri Pedesaan Bagaikan Berada di Ubud Bali, Keren!

- 6 April 2022, 11:38 WIB
Umbuk Siblarak wisata air di Klaten yang menawarkan panorama indah.
Umbuk Siblarak wisata air di Klaten yang menawarkan panorama indah. /Foto: Tangkapan layar / Instagram / @wonderfulsoloraya/

Baca Juga: Warga Wonogiri Temukan Ratusan Amunisi di Pekarangan Rumah, Sebagian Masih Aktif

Apalagi sejak kecantikan dan pesona Umbul Siblarak banyak dibagikan pengguna media sosial. Alhasil, semakin banyak wisawatan datang, walau sebagian besar masih didominasi warga Jawa Tengah.

Lanskap yang ditawarkan Umbul Siblarak juga memikat hati pengunjung. Lantaran dibangun di tengah kompleks persawahan, membuat sensasi berwisata di Umbul Siblarak seperti di Ubud, Bali.

Baca Juga: Kepala BKD Medan Dinonaktifkan Walikota, Diduga terkait Suap dan Jual Beli Jabatan

Pemandangan hamparan sawah menghijau dan kolam yang begitu segar, benar-benar memanjakan mata.

Sementara di bagian barat, gagah menjulang Gunung Merapi dan Gunung Merbabu. Berwisata di Umbul Siblarak membuat pikiran dan tubuh menjadi lebih segar. ***

Halaman:

Editor: Indah Panca Kusumawati

Sumber: visitjawatengah.jatengprov.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah