7 Jenis Kopi Asli Indonesia dan Berbagai Macam Rasanya yang Unik

- 1 September 2022, 22:42 WIB
Ilustrasi jenis kopi Indonesia
Ilustrasi jenis kopi Indonesia /Freepik/@onlyyouqj/

Baca Juga: Waspada Cacar Monyet! Ini Orang yang Beresiko Tinggi, Gejala dan Cara Pencegahannya

5. Kopi Bali Kintamani

Kopi Arabica yang berasal dari Lombok, Bali, ini telah ada sejak zaman Belanda. Kopi ini memiliki rasa yang unik seperti buah jeruk dan tidak meninggalkan aftertaste di mulut.

Aroma kopi ini manis serta tidak ada rasa maupun aroma rempah di dalamnya.

6. Kopi Sumatra

Kopi Sumatra menjadi jenis kopi Indonesia yang telah mendunia. Memiliki rasa yang khas dan unik membuat pecinta kopi pasti ketagihan.

Baca Juga: Cacar Monyet Menjadi Virus Multi-Negara di Dunia

Memiliki karakter pahit dan aroma yang kuat dengan keasaman rendah. Kopi ini juga digunakan sebagai bahan pembuatan kopi 'Starbucks'.

7. Kopi Sulawesi

Berbeda dari yang lainnya, kopi Sulawesi memiliki karakter yang bersih di mulut.

Halaman:

Editor: Alvi Nur Jannah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

x