Suka Nonton Konser? Yuk Perhatikan 5 Tips Ini Biar Konsermu Terasa Seru!!

- 11 Oktober 2022, 19:34 WIB
/wandari azzahra/

Gunanya kita menyiapkan uang cash agar lebih memudahkan untuk melakukan pembayaran, karena biasanya booth di dalam venue hanya dapat melakukan pembayaran dengan uang cash, walaupun ada juga yang bisa memakai e-wallet.

Tapi, tidak ada salahnya kita siapkan uang cash lebih, siapa tahu kita suka jajan atau lapar di dalam.

2. Makan Untuk Mengisi Energi


Nah, biasanya ikut dalam acara konser pasti kita sering melompat atau menyanyi.

Oleh sebab itu, kita butuh sumber energi untuk diolah sebelum menghabiskan energi kita.

Jadi, sebaiknya kalian sebelum masuk venue pastikan sudah makan, ya.

Walaupun di dalam ada makanan tentunya, tapi kan seharian penuh kita di dalam.

Baca Juga: Tiket Konser Justin Bieber di GBK Jakarta Dibuka 29 Maret, Harga mulai Rp1,5 hingga 8,5 Juta

Jangan lupa makan dari rumah sebelum berangkat!

3. Perhatikan Barang-barang yang Dilarang Untuk Dibawa oleh Panitia

Halaman:

Editor: Wandari Azzahra


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x