Pinjaman di KUR BSI 10 Juta Angsuran Mulai 200 Ribuan, Berapa Lama Pengajuanya? Simak Disini

- 9 Mei 2024, 12:00 WIB
Pinjaman di KUR BSI 10 Juta Angsuran Mulai 200 Ribuan, Berapa Lama Pengajuanya? Simak Disini
Pinjaman di KUR BSI 10 Juta Angsuran Mulai 200 Ribuan, Berapa Lama Pengajuanya? Simak Disini /

Lintas Wonogiri - Dengan prinsip syariah yang dipegang teguh oleh Bank Syariah Indonesia (BSI), bank ini menjadi pilihan alternatif terbaik bagi Anda yang ingin mengajukan pinjaman.

Pada artikel berikut ini kami akan memberikan informasi mengenai proses pengajuan pinjaman beserta 3 Jenis KUR BSI 2024.

Program Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari BSI merupakan solusi bagi para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) yang membutuhkan dana pinjaman tanpa bunga.

Baca Juga: Pinjam Uang di Bank BRI 10 juta Cicilan Mulai 200 Ribuan, Apa Saja Syaratnya? Cek Sekarang

Harapannya, melalui program KUR BSI, perekonomian masyarakat dapat meningkat melalui pembiayaan modal UMKM.

BSI memberikan limit pinjaman mulai dari Rp 5 juta hingga maksimal Rp 500 juta.

Apakah BSI Menyalurkan KUR? Tentu saja, BSI menjadi salah satu bank penyedia layanan KUR.

Baca Juga: Bagaimana Cara Daftar KUR BRI Secara Online? Simak Tata Cara, Syarat dan Tabel KUR BRI 20 juta

Ada 3 jenis KUR BSI 2024 yang bisa dimanfaatkan oleh pelaku UMKM, diantaranya:

1. KUR Super Mikro: Fasilitas pembiayaan bagi UMKM untuk kebutuhan modal usaha dan investasi, dengan jumlah pinjaman maksimal Rp 10 juta tanpa biaya admin.

Halaman:

Editor: Khoirul Dwi Santosa


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah