Afghanistan Dihantam Krisis Ekonomi dan Moneter, Taliban Bayar Pegawai dengan Gandum Sumbangan Negara Lain

- 13 Januari 2022, 06:27 WIB
Seorang perempuan Afghanistan menggendong anaknya di tengah orang-orang yang menunggu paket bantuan dari sebuah kelompok kemanusiaan Turki di sebuah pusat penyaluran bantuan di Kabul, Afghanistan, Rabu (15/12/2021).
Seorang perempuan Afghanistan menggendong anaknya di tengah orang-orang yang menunggu paket bantuan dari sebuah kelompok kemanusiaan Turki di sebuah pusat penyaluran bantuan di Kabul, Afghanistan, Rabu (15/12/2021). /Ali Khara/am./ANTARA/REUTERS

Badan-badan PBB pada Selasa (11/1) meminta para penyumbang memberi bantuan kemanusiaan senilai 4,4 miliar dolar AS (sekitar Rp62,9 triliun) bagi Afghanistan pada 2022, dengan menyebut dana tersebut sebagai "upaya penting penghentian kesenjangan" untuk memastikan masa depan Afghanistan.***

Halaman:

Editor: Dwi Soewanto

Sumber: Reuters ANTARA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah