Guadeloupe Rusuh Terkait Kebijakan Prokes dan Vaksinasi COVID-19, Perancis Kerahkan Pasukan Khusus

- 22 November 2021, 15:38 WIB
Ilustrasi - Polisi anti kerusuhan menahan pengunjuk rasa, saat terjadi demo di Paris, Prancis.
Ilustrasi - Polisi anti kerusuhan menahan pengunjuk rasa, saat terjadi demo di Paris, Prancis. /Gonzalo Fuentes/ANTARA/REUTERS//am.

GIGN adalah satuan elite militer Prancis. Misinya mencakup anti terror, penyelamatan sandera, pengawasan kejahatan terorganisir dan ancaman nasional, serta perlindungan pejabat. Sementara RAID adalah unit taktis Kepolisian Nasional Prancis.

Dilansir WNC dri Reuters melali Antara, Perdana Menteri Prancis Jean Castex pada Senin juga akan bertemu di Paris dengan para pejabat Guadeloupe untuk membahas situasi tersebut.

Rochatte telah memberlakukan jam malam pukul 06.00 sore sampai jam 05.00 pagi (waktu setempat) setelah lima hari berlangsung aksi pembakaran di jalan-jalan.

Baca Juga: Pihak Imigrasi Malaysia Ancam Usir WNI dan Memasukkan Daftar Hitam Jika Ketahuan Langgar Prokes

Pada Senin, serikat pekerja memulai pemogokan tanpa batas untuk memprotes kebijakan vaksinasi COVID-19 wajib dan berbagai persyaratan izin (protokol) kesehatan.***

Halaman:

Editor: Dwi Soewanto

Sumber: Reuters Antara


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah