Mengenal Artificial Intelligence dan Cara Kerjanya, Teknologi Duplikasi Manusia Era 5.0

- 19 Agustus 2022, 21:30 WIB
Master of Artificial Intelligence di University of Technology Sydney akan mempersiapkan siswa untuk Industri 5.0./gambar; UTS/
Master of Artificial Intelligence di University of Technology Sydney akan mempersiapkan siswa untuk Industri 5.0./gambar; UTS/ /

AI yang cukup sering digunakan sehari-hari dan secara umum sering digunakan adalah search engine (mesin pencari) Google dan asisten komputerisasi seperti Siri dan Alexa.

Setiap harinya AI dikembangkan oleh developer atau para ahli di bidangnya atau melalui kontribusi yang diberikan oleh setiap orang yang menggunakan kemampuan AI.

 Baca Juga: Deretan Aktris dan Aktor di Drama Korea Terbaru 'Little Women', Yuk Intip Sinopsisnya K-Popers!

Saat ini banyak perusahaan mulai dari industri hingga investasi memanfaatkan sistem AI.

AI merupakan cabang ilmu komputer yang bertujuan untuk menjawab pertanyaan Turning secara alternatif.

Ini merupakan upaya untuk mereplikasi atau mensimulasikan kecerdasan manusia dalam mesin. Tujuan AI yang luas menimbulkan banyak pertanyaan dan perdebatan.

Definisi AI sebagai kecerdasan buatan hanya sebagai upaya ‘membuat mesin cerdas’ namun tidak menjelaskan secara detail apa yang membuat mesin menjadi cerdas.

 Baca Juga: Link Nonton Serial She-Hulk Attorney at Law yang Akan Menghibur Anda

Ada empat tipe dari AI yang dikategorikan berdasarkan dari jenis dan kerumitannya dalam menjalankan sebuah tugas yang dapat dijalankan oleh sistemnya.

Contoh dari AI tersebut yakni mesin yang melakukan sortir otomatis, jenis AI tersebut dikategorikan AI basic atau dasar.

Halaman:

Editor: Novi Endah Widiastuti

Sumber: Pikiran Rakyat builtin.com


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah