Perhatikan Hal ini Sebelum Memulai Berjualan Online!

- 19 Agustus 2022, 22:00 WIB
Ilustrasi jualan online.
Ilustrasi jualan online. /Freepik.com/@studioredcup.

2. Perlu Signal yang Kuat

Faktor penghambat dalam berjualan online adalah jaringan internet yang tidak stabil, mungkin untuk orang yang tinggal di kota bisa mendapat jaringan internet yang bagus namun orang yang tinggal di daerah seperti pegunungan atau gunung belum tentu mendapat signal yang kuat.

Baca Juga: 5 Manfaat Bermain Catur Selain Untuk Mengasah IQ Seseorang

3. Tak Semua Kalangan Bisa Berjualan Online

Mungkin tak masalah bagi anak muda yang melek media, namun untuk usia lanjut tak semuanya bisa melakukan penjualan secara online dan mereka lebih memilih menjual barang secara fisik.

Kesimpulannya berjualan online memiliki sisi positif yaitu bisa meningkatkan penghasilan selain penghasilan utama.

Dan juga memiliki sisi negatif yaitu tak semua kalangan bisa melakukan penjualan online dan tak semua memiliki signal yang kuat.***

Halaman:

Editor: Novi Endah Widiastuti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah