Dampak Negatif Savior Complex, Wajib Baca Untuk Orang yang Suka Menolong!

- 19 Agustus 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi savior complex.
Ilustrasi savior complex. /Pixabay/succo/

4.Murung

Perasaan yang gagal tersebut dapat membuat perasaan seseorang dengan savior complex bergejolak.

Ia akan diselimuti oleh depresi, kebencian atau kemarahan terhadap orang-orang yang tidak menginginkan bantuan mereka, frustasi dengan diri sendiri hingga kehilangan kendali.

Baca Juga: Biodata Farel Prayoga, Penyanyi Cilik Viral Koploan Bareng Pak Jokowi di HUT RI KE-77

Lantas, bagaimana cara mengatasi situasi atau dampak negatif yang timbul akibat sifat savior complex tersebut?

Dikutip dari healthline.com, seseorang dengan savior complex dapat mengatasi hal tersebut dengan cara lebih aktif untuk mendengarkan permasalahan orang lain ketimbang membantu mereka.

Pasalnya, terkadang orang lain hanya butuh tempat bercerita dan didengarkan saja, daripada dibantu dengan berbagai tindakan.

Seseorang pemilik savior complex boleh saja membantu orang lain yang mengalami kesusahaan tersebut, namun ketika orang itu memang membutuhkan bantuan dan menanyakannya pada seseorang dengan savior complex.

Baca Juga: Pantai Pulau Kalong, Nusa Penidanya Gunungkidul, View Keren dan Memicu Adrenalin

Berikan afirmasi seperti "beri tahu aku jika kamu butuh bantuan” atau "aku di sini jika kamu membutuhkanku" akan lebih baik ketimbang tiba-tiba memberikan bantuan pada orang tersebut.

Halaman:

Editor: Novi Endah Widiastuti

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah