Selain Pantai dan Waduk, ada 8 Tempat Wisata di Wonogiri yang Wajib Anda Kunjungi, Berikut Daftarnya

- 6 Mei 2024, 06:00 WIB
Ganthole | Selain Pantai dan Waduk, ada 8 Tempat Wisata di Wonogiri yang Wajib Anda Kunjungi, Berikut Daftarnya
Ganthole | Selain Pantai dan Waduk, ada 8 Tempat Wisata di Wonogiri yang Wajib Anda Kunjungi, Berikut Daftarnya /

Lintas Wonogiri - Kabupaten Wonogiri terletak di Provinsi Jawa Tengah. Tempatnya cukup strategis sehingga akses ke Wonogiri tidak begitu sulit.

Namun, untuk mencapai daerah ini, Anda hanya dapat menggunakan kendaraan darat. Kabupaten ini terkenal akan keindahan alamnya yang masih asri dan terawat dengan baik oleh warga dan pemerintah setempat.

Jangan heran jika pengunjung ke Wonogiri selalu ramai, terutama akhir pekan. Bahkan tidak hanya sekali datang saja.

Baca Juga: Tiketnya Mulai Lima Ribuan Saja, Simak 5 Daftar Tempat Wisata di Wonogiri Pantai, Candi dan Goa

Jika Anda baru pertama kali datang ke Wonogiri dan masih bingung untuk tempat wisatanya, berikut kami rangkumkan daftarnya.

8 Tempat Wisata di Wonogiri

1. Ganthole Wonogiri

Jika Anda menyukai olahraga yang menguji adrenalin, cobalah paralayang di area Ganthole. Selain itu, Ganthole juga merupakan spot terbaik untuk melihat matahari terbenam dengan pemandangan yang memukau.

2. Museum Wayang Indonesia

Jika Anda tertarik dengan budaya wayang, kunjungi Museum Wayang Indonesia di Kecamatan Wuryantoro. Di sini Anda dapat melihat koleksi sekitar 200 buah wayang dari berbagai macam jenis.

Halaman:

Editor: Khoirul Dwi Santosa


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah