Sinopsis White House Down Bioskop Trans TV, Aksi Teroris di Kantor Presiden Amerika

- 20 Maret 2022, 09:53 WIB
Tangkapan layar poster film White House Down
Tangkapan layar poster film White House Down /IMDb/ imdb.com

WNC-HIBURAN- Sebuah film aksi serangan teroris berjudul White House Down akan tayang di bioskop Trans TV malam ini, Minggu 20 Maret 2022, pukil 21.30 WIB.

Dirilis pada 2013, film ini disutradari Roland Emmerich dengan naskah cerita ditulis James Vandernilt. Pemerannya, Channing Tatum, Jamie Foxx, Maggie Gllenhaal, Jason Clarke, Joey King, dan Richard Jenkins.

Diceritakan dalam film, John Cale (Channing Tatum) yang memiliki profesi sebagai petugas keamanan, ditugaskan melindungi juru bicara kepresidenan Raphelson (Richard Jenkins).

Baca Juga: P2AD UMS Ajak Siswa SMK Muhammadiyah 1 Klaten Utara Membuat Panel Listrik

Cale sebenarnya memiliki keinginan yang kuat naik jabatan sebagai agen rahasia dan pengawal presiden.

Suatu hari Cale mengajak anaknya, Emily Cale (Joey King), ke Gedung Putih. Dia ingin agar anaknya bangga dengannya. Emily diajak berkeliling istana kepresidenan ketika berlangsung sesi wawancara.

Emily gembira dapat melihat-lihat isi dalam Gedung Putih. Apalagi, Emily juga bertemu dengan Presiden Sawyer (Jamie Foxx) dan pengawalnya Walker (James Woods).

Baca Juga: 17 Drone Liar Diturunkan Paksa Polisi Jelang Ajang Balapan MotoGP di Mandalika

Naas, beberapa waktu kemudian ada sekelompok penyusup berusaha melakukan penyerangan dan mengincar Presiden Sawyer. Para penyusup dipimpin Emil Stenz (Jason Clarke).

Halaman:

Editor: Nanang Sapto Nugroho


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah