Gamau Gemuk? Hilangkan 5 Kebiasaan ini agar Tubuh Tetap Terjaga

- 31 Oktober 2022, 21:25 WIB
Kebiasaan buruk dapat menyebabkan penuaan dini. (Foto: PMJ News/Ilustrasi/Hadi).
Kebiasaan buruk dapat menyebabkan penuaan dini. (Foto: PMJ News/Ilustrasi/Hadi). /

Hal ini dikarenakan tubuh membutuhkan energi untuk beraktivitas sejak pagi hari. Akibatnya, makan siang akan lebih banyak porsinya akibat rasa lapar yang berlebihan.

Apalagi jika pekerjaannya jarang bergerak, seperti di depan komputer, maka kalorinya banyak tersimpan.

2. Kurang Minum

Setiap hari, manusia butuh minum sekitar 2-3 liter agar tubuh bisa bekerja optimal.

Jika kurang minum, maka akan mengalami dehidrasi hingga tubuh terasa lemas. Tubuh bisa salah mengartikan ini sebagai rasa lapar hingga akhirnya akan pergi makan.

Padahal yang dibutuhkan sebenarnya hanyalah minum, bukan makan.

Cobalah untuk minum dua gelas air sebelum makan karena menurut penelitian itu bisa menurunkan berat badan sekitar 3 kg.

3. Minuman Berkalori Tinggi

Banyak yang mengira kalori hanya dari makanan saja, padahal banyak juga minuman yang berkalori.

Contohnya adalah minuman bersoda, alkohol, kopi kemasan atau minuman kemasan lainnya, kecuali air putih atau air mineral. Bahkan, es teh manis juga berkalori tinggi jika dikonsumsi berlebihan.

Halaman:

Editor: Saepul Rohman

Sumber: Portal Jember


Tags

Terkait

Terkini

x